S1 Pendidikan Islam Anak Usia Dini

 

VISI & MISI PRODI S1 PENDIDIKAN ISLAM ANAK USIA DINI (PIAUD)

VISI

Menjadi program studi yang mampu menghasilkan sarjana PIAUD yang profesional, berdaya saing, berwawasan global, dan berakhlakul karimah dalam bingkai Islam Ahlu Sunnah wal Jamaah An – Nahdhiyyah

 

MISI

  1. Menghasilkan lulusan yang memiliki pemahaman mendalam tentang pendidikan keislaman anak usia dini, serta mampu mengimplementasikan prinsip-prinsip pendidikan Islam dalam konteks perkembangan anak usia dini.
  2. Mempersiapkan lulusan yang memiliki keterampilan dan kompetensi profesional dalam merancang, melaksanakan, dan mengevaluasi kurikulum yang relevan dan inovatif untuk anak usia dini.
  3. Mendorong pengembangan kepribadian Islami pada anak usia dini melalui pendekatan pendidikan yang holistik dan terintegrasi.
  4. Melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berkontribusi pada pengembangan pendidikan Islam anak usia dini secara lebih luas.